Pada Hari ke-3 Lebaran, Jakarta Berpotensi Mengalami Hujan di Pagi dan Siang Hari

Date:

BMKG memperkirakan Jakarta berpotensi hujan ringan hingga sedang pada pagi hingga siang hari. Foto/MPI

JAKARTA – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini potensi hujan sedang hingga lebat yang masih berpotensi mengguyur sejumlah wilayah DKI Jakarta pada pagi dan siang pada H+3 Lebaran atau Idulfitri 1445 H, Jumat (12/4/2024).

BMKG memperkirakan wilayah Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu sejak pagi hingga siang hari akan diguyur hujan ringan. Berikut informasi lengkap cuaca di wilayah Jakarta dikutip dari laman resmi BMKG:

Jakarta Barat
Cuaca Jakarta Barat di pagi hari diperkirakan akan cerah berawan. Namun, pada siang hari akan diguyur hujan dengan intensitas ringan. Sementara itu, pada malam hari Jakarta Barat akan berawan dan pada dini hari akan hujan disertai petir. Suhu di wilayah Jakarta Barat akan berada dalam rentang 24-31 derajat Celsius dan tingkat kelembapan 70-100%.

Jakarta Pusat
Cuaca Jakarta Pusat di pagi hari diperkirakan akan berawan. Namun, pada siang hari diperkirakan akan diguyur hujan ringan. Sementara itu, malam hari Jakarta Pusat akan cerah berawan dan hujan ringan pada dini hari. Suhu di wilayah tersebut sekitar 25-30 derajat Celsius dan kelembapan 80-100%.

Jakarta Selatan
Cuaca Jakarta Selatan pada pagi hari diperkirakan akan cerah berawan. Namun, pada siang hari akan diguyur hujan sedang. Sementara itu, cuaca Jakarta Selatan pada malam hari akan berawan tebal dan hujan ringan pada dini hari. Suhu di Jakarta Selatan tercatat mencapai 24-32 derajat Celsius dan kelembapan 70-100%.

Jakarta Timur

Semua BErita

Arista Montana Farm: Temukan Keindahan Alam dan Hubungi Kami

Arista Montana Farm, kontak Arista Montana Farm - Arista Montana Farm, sebuah oasis hijau di tengah keindahan...

Peran Paseban dalam Menyebarkan Nilai-Nilai Luhur Budaya Sunda

Peran Paseban dalam Menyebarkan Nilai-Nilai Luhur Budaya Sunda - Paseban, sebuah ruang sakral dalam budaya Sunda, tak...

Bagaimana Badan Pemeriksa Keuangan Meningkatkan Akuntabilitas Keuangan Negara?

Bagaimana Badan Pemeriksa Keuangan meningkatkan akuntabilitas keuangan negara - Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) memegang peranan penting dalam...

Ridwan Kamil Janji akan Menempatkan Pembangunan RSUD di Cakung Jakarta Timur sebagai Prioritas

loading...Cagub Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil berjanji akan membangun RSUD di Cakung, Jakarta Timur. Foto/SINDOnews/jonathan simanjuntak ...
Exit mobile version